Senin, 23 September 2013

Bismillah,
Seri Belajar Mushtholah Hadits 1

Seringkali kita jumpai saat membaca buku ataupun mendengarkan kajian “ ... diriwayatkan dalam hadits shohih...” atau “... hadits ini dhoif...” atau “... hadits ini hasan ...” dan sebagainya. Maka apakah yang dimaksud hadits dhoif, shohih, hasan ? terlebih lagi istilah dalam ilmu hadits bukan hanya itu, hadits marfu’ , mursal, mauquf, dan sebagainya. Maka selayaknya bagi seorang muslim untuk mengetahuinya

Maka dalam seri ini kita akan bersama- sama belajar ringkasan istilah- istilah dalam ilmu hadits, berdasarkan kitab Syarah Mandhumah Baiquniyah. Mandhumah Baiquniyah sendiri merupakan syair yang memuat penjelasan istilah- istilah dalam ilmu hadits, disusun oleh Syaikh Thoha bin Muhammad bin Futuuh al Baiquny dan disyarah oleh Syaikh Ali Hasan al Halabi.

Ringkasan penjelasan yang akan ditulis dalam seri belajar ini berdasarkan kitab syarah terebut dan catatan pribadi penulis saat dauroh mustholah hadits Ma’had al-Ilmi Yogyakarta tahun lalu

Untuk Engkau Renungkan ya Ukhti,,
pernah ana dan temen2 jalan2 ditempat wisata,,
sedang kami berpapasan dengan seorang pasangan muda mudi,,
ada wanita yg sangat cantik,akan tetapi dia memakai celana yg sangat minim,,
setelah melewatinya,kutanya temen2ku,,
"Apakah kalian mau mendapatkan wanita seperti itu,,??"
lalu apa jawaban mereka,,tidak ada satu pun dari mereka yg menginginkannya,,
Renungkanlah ya Ukhti,,lelaki yg soleh tidak akan memilih wanita kecuali dia wanita soleh juga,,dan ana tidak mengatakan ana dan temen2 ana orang2 yg soleh,,akan tetapi kami adalah orang2 yg senantiasa berusaha menjadi orang2 yg demikian,,
sedang wanita itu telah tertipu,,
mungkin dengan berpakaian demikian akan banyak laki2 yg tertarik kepadanya,,
dan mungkin dengan berpakaian demikian dia akan menjadi pusat perhatian,,
Tetapi laki2 yg bagaimana dulu yg tertarik dengan dia,,??
Laki2 yg bagaimana dulu yg memperhatikan dia,,??
wanita2 yg baik untuk laki2 yg baik dan juga sebaliknya,,,
dia telah menutup kesempatannya untuk mendapatkan laki2 yg baik,,
janganlah kita tertipu ya Ukhti,,
bukankah setiap dari kita menginginkan pasangan yg soleh dan solehah,,??